Minggu, 29 Desember 2013

MEDIA PEMBELAJARAN : MIMIKRI KUBUS



Salah satu alat peraga yang ditampilkan dibawah ini adalah “MIMIKRI KUBUS”.  Alat peraga ini dibuat untuk memenuhi tugas Mata Kuliah Media Pembelajaran Matematika. Regina Deshinta T. dan Olaf Eko N. menjadi rekan satu tim saya (Siti Munirah). Kata “MIMIKRI” diambil dari istilah biologi. 
Di saat Bunglon merasa terancam , Ia akan mengubah warna kulitnya menjadi serupa dengan warna lingkungan sekitarnya, sehingga keberadaannya tersamarkan. Fungsi penyamaran demikian disebut mimikri.”

Nama “MIMIKRI KUBUS” sendiri merupakan hasil pemikiran Olaf Eko. Hal ini disesuaikan dengan konsep alat peraga yang kami buat, “Satu Alat Peraga untuk Banyak Fungsi”. Artinya, alat peraga ini dapat diubah-ubah untuk sebagai alat peraga untuk beberapa materi yang berkaitan dengan kubus. Lebih lanjut mengenai alat peraga ini, berikut uraiannya.

Jumat, 27 Desember 2013

TEORI BELAJAR (ALIRAN PSIKOLOGIS)

KOMPETENSI GURU


Kompetensi Guru Matematika

PROPAGANDA KEBERSIHAN

  Salah satu kreasi yang coba saya kerjakan, mengenai pembuatan propaganda bertemakan "KEBERSIHAN".
   Dua propaganda yang ditampilkan pada blog ini, merupakan pendukung program kerja kelompok saya pada kegiatan KKN MBS UPI. Dengan tujuan untuk mengajak anak sekolah terutama tingkat SD, mau bersama-sama menjaga lingkungan tetap dalam keadaan yang bersih, dibuatlah propaganda sederhana ini. Kreasi ini dibuat dengan menggabungkan beberapa gambar yang didapat dari berbagai sumber.  Software pendukung diantaranya Corel Draw X6 dan Photoshop CS3.  Dengan memaksimalkan sedikit ilmu yang saya miliki untuk mengotak-atik software tersebut, diperoleh hasil sebagai berikut:



"Terlepas dari kekurangan, semoga tetap dapat menginspirasi"

Kamis, 26 Desember 2013

TUGAS KE-1 : POWER POINT




  
            Tugas ke-1 dari Mata Kuliah Multimedia Pendidikan Matematika berkaitan dengan penggunaan power point untuk media pembelajaran.  Adapun materi yang diambil adalah Ukuran Penyebaran Data (Jangkauan, Kuartil, Jangkauan Interkuartil, dan Jangkauan Semikuartil).  Materi ini dipelajari di bangku SMP kelasIX.